Jumat, 22 Maret 2013

Tutorial IP NAT Dynamic di Packet Tracer


Tutorial Packet Tracer IP NAT Dynamic

Sebelumnya apa itu IP NAT?? IP NAT (Network Address Translation) ada sebuah proses dimana perubahan dari 1 IP Private/lokal ke IP global/publik begitu juga sebaliknya. Contoh peristiwa, misalnya ada 1 kantor yang punya banyak client, nah semua client ini dituntut untuk bisa mengakses internet dengan berbekal 1 ip public yang tersedia dari ISP yang mereka pakai (dikarenakan untuk akses internet mesti pakai ip public) . Nah untuk itulah IP NAT tercipta, jadi dengan berbekal 1 ip public, banyak client dari 1 kantor (ip private) bisa terkoneksi ke internet. Dan jelas ini sungguh menghemat ip publik yang ada.